Orchestra Concert Wedding at Prambanan: Saat Pernikahan Menjadi Sebuah Pertunjukan
Bayangkan sebuah pernikahan yang terasa seperti menghadiri konser orkestra eksklusif—megah, emosional, dan tak terlupakan. Dengan latar kemegahan Candi Prambanan, pernikahan Cindy dan Rudy hadir sebagai perayaan cinta yang benar-benar berbeda dari biasanya. Dekorasi bernuansa bunga putih yang elegan membingkai area acara, menciptakan atmosfer sakral sekaligus refined. Namun yang membuat momen ini terasa luar biasa adalah … Baca Selengkapnya